Beda Hasil Laboratorium Anemia Kurang Besi dan Anemia karena Penyakit Kronis
Anemia kurang besi dan anemia karena penyakit kronis adalah dua dari beberapa diagnosa banding gejala anemia. Keduanya perlu dibedakan karena penatalaksanaannya berbeda. Untuk membedakannya, selain dari wawancara dan pemeriksaan fisik dari dokter, tidak jarang pula diperlukan beberapa pemeriksaan laboratorium. Pada hapusan darah dapat dibedakan dari morfologi sel darah merah. Apabila